Pecha Kucha Night Sesi #6

Ekosistem Ibu Pembaharu


PECHA KUCHA NIGHT 

Sesi #6 - 23 Maret 2022






1.  Setjiwa



Setjiwa (Sentuhan Tjinta Wanita) berkutat di bidang pendidikan dan pengasuhan.  Jika Ibu bahagia, maka akan terwujud keluarga yang bahagia juga.  Presentasi disampaikan oleh mbak Putri dengan jelas dan lancar. 

Penilaian

1. Tim memahami cara membuat video pecha kucha dengan benar - 8/10
    Video dibuat 20 slide, masing-masing slide berisi gambar yang menarik, total durasi lebih dari 6 menit 40 detik (6 menit 42 detik).

2. Menyampaikan penjelasan dengan jelas - 8/10
    Pesan dari video pecha kucha disampaikan dengan perpaduan kalimat majemuk dan kalimat tunggal, lancar, dan pesan sampai.


2.  Congklak Project



Wadah bertumbuh dan saling merangkul bagi para ibu.  Tim ini melakukan edukasi pada para ibu terkait ilmu parenting dan ide bermain bersama anak.  Pemaparan dari mbak Win dilakukan dengan lancar dan jelas.

Penilaian

1. Tim memahami cara membuat video pecha kucha dengan benar - 8/10
    Video dibuat 20 slide, masing-masing slide berisi gambar yang menarik, total durasi lebih dari 6 menit 40 detik (7 menit 00 detik).

2. Menyampaikan penjelasan dengan jelas - 8/10
    Pesan dari video pecha kucha disampaikan dengan perpaduan kalimat majemuk dan kalimat tunggal, lancar, dan pesan sampai.


3.  Bunda Sebaya



Bunda Sebaya (Bunda Sehat, Bahagia, dan Berdaya), berfokus pada bidang kesehatan ibu penyintas asma atau ibu yang memiliki anggota keluarga dengan asma.  Bunda Sebaya sebagai support system para ibu dengan kondisi tersebut.  Mbak Ratna menyampaikan pemaparannya dengan lancar dan jelas.

Penilaian

1. Tim memahami cara membuat video pecha kucha dengan benar - 8/10
    Video dibuat 20 slide, masing-masing slide berisi gambar yang menarik, total durasi kurang dari 6 menit 40 detik (6 menit 28 detik).

2. Menyampaikan penjelasan dengan jelas - 8/10
    Pesan dari video pecha kucha disampaikan dengan perpaduan kalimat majemuk dan kalimat tunggal, lancar, dan pesan sampai.



4.  Klik Mom



Mbak Dewi memaparkan berdasarkan data dan fakta.  Presentasi disampaikan dalam bahasa Inggris.  Klik Mom adalah wadah sharing IT untuk para perempuan dan ibu yang bertujuan mengatasi kesenjangan tingkat keterampilan dan pemanfaatan IT antara laki-laki dan perempuan.


Penilaian

1. Tim memahami cara membuat video pecha kucha dengan benar - 10/10
    Video dibuat 20 slide, masing-masing slide berisi gambar yang menarik, durasi setiap slide 20 detik ( total durasi video 6 menit 40 detik)

2. Menyampaikan penjelasan dengan jelas - 8/10
    Pesan dari video pecha kucha disampaikan dengan perpaduan kalimat majemuk dan kalimat tunggal, lancar, dan pesan sampai.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Jurnal #1: Identifikasi Masalah

Jurnal 10: Libur Tlah Usai, Saatnya Tancap Gas

Menstimulasi Anak Suka Membaca (10)